Bermodal 15 Pemain, Timnas U-23 Indonesia Harus Waspadai Dua Pemain Malaysia Ini

Sabtu, 21 Mei 2022 – 09:42 WIB
Bermodal 15 Pemain, Timnas U-23 Indonesia Harus Waspadai Dua Pemain Malaysia Ini - JPNN.com Sumbar
Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae Yong saat sesi konfererensi persi di SEA Games 2021. Foto: PSSI

Skuat berjuluk Harimau Muda itu pernah mengalahkan Thailand yang menjenggal langkah Timnas U-23 Indonesia ke final SEA Games 2021.

Belum lagi dengan dua pemai Malaysia ini yang mampu mengobarak-abrik pertahanan lawan.

Pertama adalah Luqman Hakim Shamsudin. Dia merupakan mesin gol Malaysia di SEA Games 2021.

Nama Luqman Hakim Shamsudin ini bertengger sebagai top skor sementara SEA Games 2021.

Pemain 20 tahun ini berkarier di Liga Belgia bersama K.V. Kortrijk. Pengalamannya bakal menjadi ancaman bagi Garuda Muda.

Keua adalah Hadi Fayyadh. Diapemain yang rutin dijadikan andalan oleh Malaysia di berbagai kelompok umur.

Hadi Fayyadh merupakan sosok yang menghantarkan Malaysia menjuarai Piala AFF U-19 di Indonesia pada 2018.

Pemain 22 tahun ini memilik postur yang tinggi dan merepotkan saat duel udara terjadi di kotak penalti Timnas U-23 Indonesia. (mcr15/jpnn)

Lupakan medali emas, Timnas U-23 Indonesia harus fokus menghadapi Malaysia dalam perebutan perunggu SEA Games 2021.

Redaktur & Reporter : Ade Keno

Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia