Atlet Mengeluh di Media Sosial, KONI Sumbar Ungkap Permasalahan Pencairan Dan Pembinaan
Senin, 25 Juli 2022 – 09:02 WIB

Atlet Sumbar peraih medali pada PON Papua 2020 mengeluh di media sosial karena belum mendapatkan dana bantuan pembinaan. Foto: Antara
Dia memastikan tugas utama KONI Sumbar yang baru hanya untuk kebaikan dan kemajuan atlet serta pelatih.
Persoalannya, KONI Sumbar hanya menunggu akses anggaran diberikan.
Jika akses itu sudah didapat, maka KONI Sumbar akan langsung memprioritaskan atlet serta pelatih.
KONI Pusat juga sudah turun tangan memfasilitasi pertemuan Ketua KONI Sumbar dengan mantan pelaksana tugas kepengurusan sebelumnya.
Pertemuan ini untuk menyelesaikan masalah administrasi keuangan. Rencananya, pertemuan akan digelar pada Kamis (28/7). (antara/jpnn)
Atlet Sumbar peraih medali pada PON Papua 2020 mengeluh di media sosial karena belum mendapatkan dana bantuan pembinaan.
Redaktur & Reporter : Ade Keno
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News