Misteri Terbesar Peradaban Indonesia, Ekskavasi Reruntuhan Seluas 3.981 Hektare

Senin, 15 Agustus 2022 – 22:06 WIB
Misteri Terbesar Peradaban Indonesia,  Ekskavasi Reruntuhan Seluas 3.981 Hektare - JPNN.com Sumbar
Misteri terbesar peradaban Indonesia saat ini ialah reruntuhan bangunan bata pada areal seluas 3.981 hektare di Pulau Sumatera. Foto: Antara

Ada yang masih berupa pondasi beserta sekat ruangan hingga berbentuk fasad, halaman, sumur, kanal, kolam kuno, dan makam.

Seluruh candi disusun menggunakan bata tanah lempung yang direkatkan menggunakan lem khusus di zaman itu.

Kekuatan lem ini melebihi kualitas bata atau lem mortar dari campuran semen, pasir, dan air pada saat ini.

Petugas BPCB Muaro Jambi memastikan seluruh artefak dalam keadaan terawat.

Ada beberapa bagian yang berhasil dipugar seperti candi Koto Mahligai, Kedaton, Gedong I, Gedong II, Gumpung, Tinggi, Kembar Batu, dan Astano.

Masing-masing candi tersebar dalam satu kompleks dengan cara sekitar 1 kilometer ke arah selatan Sungai Batanghari.

Jarak antarcandi diperkirakan selemparan batu dari satu ke yang lainnya.

Candi Kembar Batu yang berdimensi 59 X 63 meter terletak 250 dari candi Tinggi yang berada di bagian tenggara Sungai Batanghari.

Misteri terbesar peradaban Indonesia saat ini ialah reruntuhan bangunan bata pada areal seluas 3.981 hektare di Pulau Sumatera.
Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia