Real Count KPU: Suara Caleg DPR RI dari Setiap Partai Peserta Pemilu 2024 Dapil Sumbar II

Sabtu, 17 Februari 2024 – 10:09 WIB
Real Count KPU: Suara Caleg DPR RI dari Setiap Partai Peserta Pemilu 2024 Dapil Sumbar II - JPNN.com Sumbar
Mantan Bupati Pasaman Benny Utama mendominasi suara di Dapil Sumbar II pada Real Count KPU. Foto: Pemkab Pasaman

PDI Perjuangan juga memiliki dua calon potensial.

Mereka adalah Aswandi dengan 9.781 suara dan Yuhastihar 6.914 suara.

Dua calon potensial dari Partai Golkar adalah Benny Utama dengan perolehan 30.653 suara dan John Kenedy Azis dengan 7.209 suara.

Partai NasDem juga memiliki dua calon potensial yaitu Cindy Monica Salsabila Setiawan, 24.246 suara dan Agus Susanto, 4.228 suara.

Partai Buruh hanya menonjolkan satu orang yakni Hafriman Hamzah dengan perolehan 1.626 suara.

Partai Gelombang Rakyat juga menunjukkan seorang calon potensial yaitu Jon Afrizal dengan perolehan 1.543 suara.

Calon dari PKS cukup banyak memperoleh suara, namun ada dua orang yang potensial untuk duduk di parlemen.

Keduanya adalah mantan Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi dengan perolehan 19.737 suara.

Real Count KPU sudah menunjukkan beberapa orang pada setiap partai di Dapil Sumbar II yang berkemungkinan duduk di parlemen DPR RI.
Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia