Vaksinasi Rabies Gratis di Stadion H Agus Salim, Tanpa Syarat dan Batasan
Minggu, 09 Oktober 2022 – 15:02 WIB

Dinas Pertanian Kota Padang membuka pelayanan vaksinasi rabies gratis selama Oktober 2022. Foto: Fachri Hamzah/jpnn.
Bahkan, pemilik hewan bisa memanggil petugas Dinas Pertanian Kota Padang untuk datang ke rumah.
"Kalau kami dipanggil untuk vaksinasi rabies di rumah, syaratnya harus 10 ekor," ucapnya. (Mcr33/jpnn).
Dinas Pertanian Kota Padang membuka pelayanan vaksinasi rabies gratis selama Oktober 2022.
Redaktur : Ade Keno
Reporter : Fachri Hamzah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News