Sandiaga Uno Minta Optimalkan Pariwisata dengan Platform Digital
Minggu, 03 April 2022 – 21:35 WIB
"Wisatawan menyukai aktivitas di alam terbuka dan melihat kesiapan destinasi dalam penerapan protokol kesehatan," kata Sandia Uno.
Pemerintah Provinsi Sumbar semakin giat mendulang pundi-pundi ekonomi dari sektor pariwisata.
Setelah dua tahun mengalami penurunan drastis, Sumbar mulai mempersiapkan diri pada tahun 2022.
Persiapan itu dilakukan untuk menyongsong 2023 sebagai tahun kunjungan wisata. (antara/jpnn)
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mencetuskan tahun 2023 sebagai tahun kunjungan wisata.
Redaktur & Reporter : Ade Keno
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News