Catat, Ini Lokasi Penerima Program Peremajaan Tanaman Kelapa Sawit

Selasa, 26 April 2022 – 21:36 WIB
Catat, Ini Lokasi Penerima Program Peremajaan Tanaman Kelapa Sawit - JPNN.com Sumbar
Pemkab Dharmasraya mengajukan program peremajaan tanaman kelapa sawit seluas 1.000 hektare. Foto: Antara

Masing-masing kecamatan mengusulkan 180 sampai 200 hektare lahan kelapa sawit.

Peremajaan tanaman kelapa sawit ini merupakan program pemerintah pusat melalui dana BPDPKS untuk perkebunan kelapa sawit tak produktif.

Program ini hanya diberikan pada lahan kelapa sawit yang tergabung dalam kelompok tani berbadan hukum.

Masing-masing kelompok akan mendapatkan dana peremajaan sebesar Rp 30 juta per hektare.

Dana ini akan langsung masuk ke rekening masing-masing kelompok petani kelapa sawit. (antara/jpnn)

Pemkab Dharmasraya menargetkan peremajaan tanaman kelapa sawit seluas 1000 hektare.

Redaktur & Reporter : Ade Keno

Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia