Jangan Lewatkan, Ada Festival di Istana Pagaruyung

Jumat, 06 Mei 2022 – 09:00 WIB
Jangan Lewatkan, Ada Festival di Istana Pagaruyung - JPNN.com Sumbar
Kondisi Istana Pagaruyuang pasca lebaran . Foto: Fachri Hamzah/jpnn.com.

"Ada polisi yang bersiaga dan tiga orang tenaga medis setiap harinya," tuturnya.

Di Istana Pagaruyung, saat ini hanya menyuguhkan wisata Kebudayaan

Ke depannya, Dinas Pariwisata akan merenovasi Istana Pagaruyung untuk meningkatkan daya tarik wisatawan.

Bagi wisatawan yang ingin masuk ke Istana Pagaruyung cukup membayar Rp 15 ribu untuk dewasa dan Rp 7.500 untuk anak-anak. (mcr33/jpnn)

Hari ketiga lebaran, objek wisata Istana Pagaruyung dikunjungi 11 ribu wisatawan.

Redaktur : Ade Keno
Reporter : Fachri Hamzah

Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia