Polres Pasaman Barat Mulai Mengamankan Tambang Emas Ilegal di Pasaman Barat

Senin, 10 Oktober 2022 – 22:45 WIB
Polres Pasaman Barat Mulai Mengamankan Tambang Emas Ilegal di Pasaman Barat - JPNN.com Sumbar
Jajaran Polres Pasaman Barat mulai bergerak menertibkan penambangan emas tanpa izin (PETI) pada dua lokasi yang berbeda. Foto: Humas Polres Pasaman Barat.

Tim juga menemukan tiga unit alat berat jenis excavator yang diduga digunakan untuk mengeruk tanah.

Aries mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan penambangan secara ilegal atau melawan hukum.

Ke depan, Polres Pasaman Barat akan berupaya semaksimal mungkin memberantas penambangan ilegal.

"Kami akan maksimal menindak tegas serta memberantas habis pelaku penambangan emas ilegal itu," terangnya.

"Saya berharap kepada seluruh masyarakat untuk membantu kami memberikan informasi penambangan emas ilegal di Pasaman Barat," harapnya. (Mcr33/jpnn)

Jajaran Polres Pasaman Barat mulai bergerak menertibkan penambangan emas tanpa izin (PETI) pada dua lokasi yang berbeda.

Redaktur : Ade Keno
Reporter : Fachri Hamzah

Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia