Warisan Buruk akan Ditinggalkan Jokowi Jika Wacana Ini Berlanjut

Jumat, 08 April 2022 – 21:07 WIB
Warisan Buruk akan Ditinggalkan Jokowi Jika Wacana Ini Berlanjut - JPNN.com Sumbar
Presiden Jokowi dinilai akan meninggalkan warisan buruk saat wacana tiga periode berlanjut. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

sumbar.jpnn.com, JAKARTA - Ekonomo Faisal Basri menilai wacana perpanjangan jabatan tiga periode bakal menjadi warisan buruk kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Jika pemerintahan Jokowi berlanjut tiga periode, maka warisan ekonomi yang dicapainya akan hilang.

"Seperti kehilangan tingkat inflasi yang rendah seiring kenaikan harga pangan," kata Faisa Basri menjelaskan, Jumat (8/4).

Lebih lanjut dia menyebut tingkat kemiskinan akan hilang satu digit karena bertambahnya rakyat miskin.

Masyarakat akan kewalahan membeli harga pangan yang tinggi.

"Padahaal Jokowi ingin memangkas kemiskinan ekstrem," ungkapnya.

Ekonom Universitas Indonesia itu berharap jabatan Jokowi cukup sampai 2024.

Sebab, pencapaian Jokowi selama menjabat akan tidak aakan menyisakan apa pun, kecuali kerusakan lingkungan dan hutang yang menumpuk.

Pemaksaan wacana tiga periode akan menyebabkan warisan buruk dari Presiden Joko Widodo (Jokowi)
Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia