Umat Islam Wajib Tahu Makna dari 8 Golongan Penerima Zakat Ini

Minggu, 01 Mei 2022 – 09:00 WIB
Umat Islam Wajib Tahu Makna dari 8 Golongan Penerima Zakat Ini - JPNN.com Sumbar
Ilustrasi zakat. (ANTARA/HO)

Golongan ini berutang dengan tujuan baik untuk keperluan diri dan keluarga atau pun kepentingan umum.

Namun, dia tidak dapat melunasi utangnya pada tempo yang ditentukan sehingga mengganggu kehidupan pribadi dan keluarganya.

6. Ibnu Sabil

Ibu sabil bisa diartikan sebagai musafir yang kehabisan bekal selama perjalanan.

Ibnu Zaid dan Imam Thabari berpendapat musafir dalam kategori ini tidak melihat kaya atau miskinnya seseorang.

Syarat memberikan zakat pada golongan ini adalah tidak dalam perjalanan maksiat, ketika dalam perjalanan kondisinya membutuhkan atau sedang mendapat musibah.

Kategori Ibnu Sabil ini bisa berupa orang yang kehabisan bekal di perjalanan, orang yang diusir dari daerah atau negaranya, minta suaka, tunawisma, atau pun anak buangan.

Zakat diberikan kepada mereka hanya untuk menutupi keperluan saat itu.

Menjelang akhir Ramadan 1443 Hijriah, setiap muslim yang mampu diwajibkan membayar zakat pada golongan tertentu.
Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia