Enam Caleg Dapil Sumbar II yang Berpotensi Duduk di DPR RI

Rabu, 28 Februari 2024 – 12:35 WIB
Enam Caleg Dapil Sumbar II yang Berpotensi Duduk di DPR RI - JPNN.com Sumbar
Berdasarkan UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan umum (Pemilu), Dapil Sumbar II mendapatkan jatah enam kursi di DPR RI. Foto: Antara

Kursi Kelima: Cindy Monica Salsabila Setiawan

Gadis 25 tahun, Cindy Monica Salsabila Setiawan berpotensi duduk sebagai anggota DPR RI dari Dapil Sumbar II.

Cindy merupakan pengusaha muda yang mencalonkan diri ke DPR RI melalui Partai NasDem.

Dia memperoleh 61.680 suara dan jauh mengungguli rekan satu partainya Agus Susanto.

Dipasritas yang dia ciptakan hingga progres real count KPU 85,20 persen ini mencapai 52.952 suara.

Kursi Keenam: Ade Rezki Pratama

Caleg Gerindra Ade Rezki Pratama berpotensi mempertahankan kursinya di DPR RI.

Ade Rezki memperoleh 43.030 suara dalam Pileg DPR RI Dapil Sumbar II.

Berdasarkan UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan umum (Pemilu), Dapil Sumbar II mendapatkan jatah enam kursi di DPR RI.
Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia