Kadis ESDM Sumbar Ungkap Keuntungan Proyek Geothermal yang Ditolak Masyarakat Kabupaten Solok

Senin, 13 November 2023 – 20:20 WIB
Kadis ESDM Sumbar Ungkap Keuntungan Proyek Geothermal yang Ditolak Masyarakat Kabupaten Solok - JPNN.com Sumbar
Kepala Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Sumbar Herry Martinus mengungkap keuntungan pembangunan PLTP atau geothermal di Kabupaten Solok. Foto: Pemprov Sumbar

Sumbar memiliki potensi energi panas bumi sebesar 1.700 megawatt.

Keseluruhan energi itu tersebar di 18 titik yang berada di sepanjang Bukit Barisan seperti Kabupaten Solok, Tanah Datar, Pasaman, dan Agam.

Saat ini di Sumbar hanya Kabupaten Solok Selatan yang mengelola energi panas bumi.

Pengelolaan dilakukan oleh PT Supreme Energy di Muaro Labuh sejak 2019.

Kapasitas energi panas bumi yang dihasilkan di Solok Selatan itu mencapai 110 megawat. (Mar9/Jpnn)

Keberadaan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) atau geothermal dipastikan tidak merusak lingkungan.

Redaktur & Reporter : Ade Keno

Facebook JPNN.com Sumbar Twitter JPNN.com Sumbar Pinterest JPNN.com Sumbar Linkedin JPNN.com Sumbar Flipboard JPNN.com Sumbar Line JPNN.com Sumbar JPNN.com Sumbar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumbar di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia